Pernah melihat anak kita atau ponakan kita tiba-tiba menangis teriak-teriak, bahkan sampai memukul-mukul? Itulah TANTRUM.
Sebenarnya itu sih alami, namun tetap saja harus disikapi dengan cermat & tepat... Anak tantrum kadang mengesalkan. Jika anak tantrum dihadiahi cubitan atau bentakan, dia akan semakin melawan...
Anak tantrum kadang memalukan. Jika anak tantrum dihadiahi apa-apa yang ia inginkan, maka tangisan teriak-teriak akan menjadi senjata ampuh agar keinginan berikutnya dipenuhi... Lha, gimana baiknya?
Begini. Ketika anak tantrum mulai tenang, berikan dia pengertian bahwa kita bahkan orang lain tidak menyukai sikap yang barusan dia tunjukkan. Lalu?
Terus, bimbing dia bagaimana cara mengungkapkan sebuah keinginan. Hm, ada lagi? Doakan juga... Memang ini nggak mudah. Namun di situlah peran & tantangan kita sebagai orangtua. Semoga berhasil...
--- dari Ippho & Bunda Jumi
Monday, August 31, 2015
Subscribe to:
Post Comments (Atom)
Related Posts
-
Teknik Motivasi Douglas McGregor: Teori X, Y, dan Z Teori X dan Teori Y adalah teori motivasi manusia diciptakan dan dikembangkan oleh ...
-
10 Profesi dengan Gaji Tinggi dan Tingkat Stres Rendah untuk Introvert Jakarta - Di setiap bidang atau pekerjaan pasti ada orang yang berkep...
-
Ketegangan antara Amerika Serikat dan China dalam beberapa tahun terakhir telah meningkat secara signifikan, terutama dalam bidang perdagan...
-
Gagal Boleh, Curang Jangan Dalam perjalanan menuju kesuksesan, kegagalan adalah bagian yang tak terelakkan dan bahkan sering kali menjadi gu...
-
Siapa Pemilik Indomaret Saat Ini? (Sejarah Indomaret) Siapa Pemilik Indomaret Saat Ini? Pastinya nama Indomaret sudah tidak asing di negeri ...
No comments:
Post a Comment