Dalam keluarga, nafkah itu perlu. Tapi bukan penentu.
Menyoal penghasilan, Robert Waldinger dalam riset 75 tahun pernah mengungkap bahwa uang bukanlah hal yang membuat orang paling bahagia.
Hubungan penuh cinta yang sehatlah yang membuat orang merasa paling bahagia. Waldinger menceritakan hasil risetnya dalam sesi TED talk.
Hidup memang butuh uang. Ini mutlak. Namun saat Anda berada pada titik nyaman, korelasi antara uang dan kebahagiaan menjadi kabur. Blur.
Karena itu, baiknya pasangan yang kuat dimaknai bukan dari materi. Melainkan dari sosok yang membuat pasangannya menjadi lebih bahagia dan lebih baik (ilmu, iman, amal).
Saya harap Anda setuju dengan saya. Semoga berkah berlimpah.
Tuesday, July 17, 2018
Subscribe to:
Post Comments (Atom)
Related Posts
-
Teknik Motivasi Douglas McGregor: Teori X, Y, dan Z Teori X dan Teori Y adalah teori motivasi manusia diciptakan dan dikembangkan oleh ...
-
10 Profesi dengan Gaji Tinggi dan Tingkat Stres Rendah untuk Introvert Jakarta - Di setiap bidang atau pekerjaan pasti ada orang yang berkep...
-
Salip Bill Gates, Elon Musk Kini Orang Terkaya ke-2 di Dunia Pundi-pundi kekayaan Elon Musk meningkat tajam dalam waktu yang singkat. Belum ...
-
Ketegangan antara Amerika Serikat dan China dalam beberapa tahun terakhir telah meningkat secara signifikan, terutama dalam bidang perdagan...
-
Gagal Boleh, Curang Jangan Dalam perjalanan menuju kesuksesan, kegagalan adalah bagian yang tak terelakkan dan bahkan sering kali menjadi gu...
No comments:
Post a Comment